Review Lengkap Microsoft Surface

Hai Rhevtonerz... sekarang Rhevton Fhalls akan membahas artikel tentang review Microsoft Surface.




Mau Tau ? Simak Aja




  Sekarang ini sudah banyak pc tablet yang beredar seperti iPad dari apple, ASUS Google Nexus 7, Tabulet, Samsung Galaxy Tab, dan lainnya. Nah sekarang ini pc tablet sedang kedatangan pc tablet baru yaitu Microsoft Surface, Microsoft Surface adalah pc tablet yang ditanamkan dengan sistem operasi (OS) Windows 8 terbaru.

 
  Beberapa fitur unggulan Tablet Microsoft Surface pun mulai dikedepankan. Mulai dari penyangga (kickstand), keragaman kapasitas simpan, pilihan prosesor, hingga aksesori yang lebih lengkap, seperti USB 3.0 dan pena digital ink.

Satu hal unik lagi adalah pilihan cover yang bernama Touch and Type. Nama itu bukan sekadar nama karena cover Surface Tablet bisa digunakan sebagai keyboard dan touchpad.





Spesifikasi Lengkap Microsoft Surface :

 Pengembang :
Microsoft

Jenis :
 Komputer tablet

Sistem operasi :
Windows RT (Surface) / Windows 8 (Surface Pro)

Tenaga :
 31.5 W-h (Surface) / 42 W-h (Surface Pro)

CPU :
Nvidia Tegra ARM (Surface)[1] / Quad-core Intel Core i5 (Surface Pro)

Kapasitas penyimpanan :
Surface = 32 atau 64 GB dan microSD slot
Surface Pro = 64 atau 128 GB dan microSDXC slot

Tampilan :
Surface = 10.6 dalam layar definisi tinggi dengan rasio aspek 16:9
Surface Pro = 10.6 dalam layar definisi tinggi dengan rasio aspek 16:9

Masukan : Multi-touch screen, Touch Cover, Type Cover. Surface Pro = Pen with palm block

Konektivitas : 2×2 MIMO Wi-Fi (802.11 a/b/g/[[IEEE  - 802.11n-2009|n]])
Surface = USB 2.0, micro HDMI
Surface Pro = USB 3.0, Mini DisplayPort

Berat : 676 g (Surface) dan 903 g (Surface Pro)





Ya itulah review lengkap tentang Microsoft Surface dari Rhevton Fhalls, semoga informasi yang saya berikan sangat bermanfaat bagi anda yang sedang mencari informasi-informasi tentang pc tablet terbaru. Terima kasih atas kedatangan anda dan waktu anda.





Related Posts:

0 Response to "Review Lengkap Microsoft Surface"

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.