Cara Membuat Kotak Pencarian Artikel Di Blog

Hai sobat, Sekarang Rhevton Fhalls akan menulis artikel tentang membuat kotak pencarian artikel.

Mau tau ? Simak aja



  1. Login ke Blogger
  2. Pilih Tata Letak
  3. Pilih Add Gadget 
  4. Pilih HTML / Javascript
  5. Copy kode berikut :
<form id="searchform" action="http://NamaBlogAnda.blogspot.com/search" name="searchform" method="get">
<input id="s" value="Cari Artikel.." name="q" type="text"> <input id="searchsubmit" value="Telusuri" type="submit"> </form>

  
    6. Klik Save


Note : Tulisan yang berwarna merah ganti dengan nama blog anda, Sedangkan tulisan yang berwarna biru juga anda bisa ganti sesuai yang anda inginkan, Dan yang berwarna hijau adalah juga bisa anda ganti dengan kata yang anda inginkan.

Related Posts:

0 Response to "Cara Membuat Kotak Pencarian Artikel Di Blog"

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.